PERAWATAN SEPEDA MOTOR

 PERAWATAN SEPEDA MOTOR

TIPS  DALAM MERAWAT RANTAI SEPEDA MOTOR KALIAN AGAR TIDAK CEPAT RUSAK.

sumber : pinterest.com

Sepeda motor menjadi kendaraan praktis yang paling banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia, ukurannya yang tidak sebesar mobil membuat banyak masyarakat menggunakan sepeda motor dalam jarak yang dekat.

Berbagai jenis sepeda motor yang dikeluarkan dari brand ternama pun ikut meramaikan jalanan kota di indonesia. Sepeda motor juga memiliki berbagai tipe, mulai dari matic, manual dan semi manual. 

Dari berbagai jenis sepeda motor yang dikeluarkan brand ternama tentunya masyrakat akan memilih kendaraan yang sesuai dengan keinginan mereka dan merk yang menurut mereka bagus.

Tentunya perawatan pada sepeda motor juga harus dilakukan, sebenarnya jika sepeda motor mengalami kendala bisa saja dibawa menuju bengkel resmi dari perusahaan sepeda motor tersebut, namun pasti akan lebih baik jika kita merwatnya sendiri bukan. 

Terdapat beberapa bagian yang harus dirawat bagi para pengguna sepeda motor, kali ini kita  akan memulainya dari Rantai


sumber : pinterest.com


Posisikan kendaraan kalian dalam keadaan tengah, cek keausan dari mata rantai, cara mengeceknya goyangkan dari kanan ke kiri lalu tarik, jika masih kencang berarti rantai kalian masih bagus. jangan sesekali menggunakan oli bekas pakai untuk melumasi rantai kalian.

kemudian jika kalian  ingin membersihkan rantai yang kotor gunakan penyikat kecil yang pas dan gunakan bensin sebagai cairannya.



Ingin membangun rumah? gunakan Jasa Arsitek Medan
























LihatTutupKomentar